Laman

Kamis, 24 Februari 2011

Konferensi MikroTik di Jakarta

Bagi rekan-rekan yang ingin ikut berdiskusi, bertanya, mendengarkan presentasi dan studi kasus tentang mikrotik, ada kegiatannya yang diberi nama Mikrotik User Meeting. acara ini sangat-sangat jarang diadakan, ini hanya diadakan dibeberapa negara. dan Indonesia menjadi salah satu negaranya.

Mikrotik adalah sistem operasi independen berbasiskan Linux khusus untuk komputer yang difungsikan sebagai Router. untuk info lebih jauh tentang mikrotik silakan searching di paman google atau di wiki.

MikroTik User Meeting adalah konferensi mengenai penggunaan MikroTik RouterOS dan perangkat keras RouterBoard. Kita bisa berdiskusi, bertanya, mendengarkan presentasi dan studi kasus dengan sesama pengguna MikroTik.

acara ini diadakan pada tanggal 9 - 10 April 2011

untuk yang berminat dan info lebih lanjut silakan kunjungi >>
http://mum.mikrotik.com/2011/ID/info

Pelatihan Android di IM2 dan IPB

Indosat M2 Kebagusan mengadakan pelatihan Android di kantor Indosatm2 setiap hari sabtu jam 9 - 2 Siang.

bagi yang berminat ikut, silakan kirimkan email dengan format :

Subject : Daftar Pelatihan Android
Isi nya : Nama = xxxx
            No. Telp = 0xxxxxxxx

dan bagi yang tinggal daerah bogor, ada juga pelatihan androidnya setiap hari minggu jam 9 - 5 sore.
tempat di Ruang Cyber Kampus IPB Darmaga.


dan ini semua FREE


terima kasih.

Ngoprek bersama KPLI Bogor

bagi rekan-rekan yang berada di daerah bogor atau sekitarnya.
Berikut ini saya sampaikan agenda beserta jadwal Ngoprek KPLI Bogor
untuk Periode Februari 2011.
Adapun jadwal beserta materinya adalah sebagai berikut:

Hari dan Tanggal : Sabtu, 26 Februari 2011
Waktu               : Pukul 10.00 - 15.00 WIB
Agenda              : Ngoprek KPLI Bogor
Materi               : Java Fundamental dan Java Networking
Pembicara         : Prasetia Utama, Mahasiswa Universitas Negeri Jakarta
Tempat             : Aula FKIP Universitas Ibnu Khaldun Bogor

GRATIS!!!

Terima Kasih